
Pesta Juara Napoli Tertunda, Kastil Tua Suguhkan Pesan Terimakasih
Senin, 01 Mei 2023, 14:59 WIB
NAPLES – Kastil tua Castel dell’Ovo diselimuti cahaya biru dan menjadi pesan bagi Napoli untuk merayakan gelar Serie A, Minggu (30/4/2023). Napoli berharap untuk memenangkan Serie A untuk pertama kalinya dalam 33 tahun tetapi tertahan setelah mereka ditahan imbang 1-1 di Salernitana.
Castel dell’Ovo adalah salah satu kastil tertua yang terletak di bekas pulau Megaride, sekarang menjadi semenanjung di Teluk Napoli, Italia. Lokasi ini menawarkan pemandangan pinggir laut Naples dan daerah sekitarnya yang luar biasa.
FOTO: REUTERS/Yara Nardi
(Aria Yudistira)
Ikuti Sportsstars News di Berita Google
More Stories
INFOGRAFIS – Angel di Maria Tinggalkan Juventus
Rabu, 07 Juni 2023, 19:55 WIB TURIN - Angel di Maria memutuskan hengkang dari Juventus pada akhir musim 2022-2023. Dia...
Profil dan Biodata Ricky Massara: Tandem Maldini yang Dipecat AC Milan!
Kamis, 08 Juni 2023, 02:22 WIB Ricky Massara dipecat manajemen AC Milan bersama dengan Paolo Maldini (Sumber: Instagram) JAKARTA -...
AC Milan Perpanjang Kontrak Rafael Leao, Siap Juarai Liga Italia 2023-2024?
Sabtu, 03 Juni 2023, 16:00 WIB AC Milan resmi perpanjang kontrak Rafael Leao hingga 2028 (Foto: Reuters/Massimo Pinca) MILAN -...
Bawa Napoli Scudetto, Luciano Spalletti Resmi Umumkan Perpisahan
Selasa, 30 Mei 2023, 08:45 WIB NAPLES - Luciano Spalletti akhirnya resmi mengumumkan kepergiannya dari Napoli. Padahal pelatih berkepala plontos...
Lautaro Martinez Gelar Pernikahan dengan Kekasihnya Agustina Gandolfo di Italia
Selasa, 30 Mei 2023, 13:59 WIB Momen bahagia dirasakan oleh penyerang Inter Milan, Lautaro Martinez. Martinez dan pacarnya Agustina Gandolfo...
Juventus Deal dengan FIGC, Terhindar dari Pengurangan Poin Tambahan
Rabu, 31 Mei 2023, 08:05 WIB TURIN - Juventus FC bisa bernafas sedikit lebih lega. Pasalnya, Pengadilan Federal Sepakbola Italia...