
Tampil Apik di Piala Dunia 2022, Vinicius Dapat Wejangan dari Ancelotti
Kamis, 08 Desember 2022, 18:05 WIB
DOHA – Vinicus Junior menjadi tumpuan utama timnas Brasil di Piala Dunia 2022. Menariknya, ia mengaku mendapat nasehat dari pelatihnya di Real Madrid, Carlo Ancelotti.
Persahabatan Vinicius dengan Ancelotti cukup intens. Bahkan ia merasa Don Carlo seperti seorang ayah yang memberinya motivasi dan pendidikan tulus yang sering ia terima.
“Saya berbicara dengan Ancelotti dan dia memberi saya banyak saran untuk membantu saya memulai di Brasil,” ujar Vinicus, dikutip dari Metro, Kamis (12/8/2022).
Editor: Saliki Dwi Saputra
More Stories
Perjalanan Karir Eden Hazard, Jadi Beban Gaji di Real Madrid!
JAKARTA - Karier Eden Hazard adalah informasi yang menarik untuk diulas. Hal ini santer diberitakan seiring kabar pensiunnya dirinya dari...
Terlalu Mahal, Real Madrid Tak Jadi Datangkan Kai Havertz
MADRID - Real Madrid dilaporkan tidak akan mengontrak pemain Chelsea Kai Havertz. Pasalnya, penyerang asal Jerman itu dinilai Real Madrid...
Lima Calon Pemain Bintang di LaLiga Santander Musim 2023-2024
BARCELONA - Akhir musim LaLiga Santander 2022-2023 adalah waktu untuk mulai melihat ke depan untuk musim depan hingga Agustus, ketika...
Beri Penghormatan, Ribuan Suporter Real Betis Bentangkan Jersey Joaquin Sanchez di Laga Perpisahan
Rabu, 07 Juni 2023, 17:32 WIB Ribuan suporter Real Betis mempersembahkan jersey Joaquin Sanchez. Insiden itu terjadi pada pertandingan perpisahan...
INFOGRAFIS – 5 Transfer Pemain Termahal di La Liga Spanyol Sepanjang Masa: No 1 Tembus Rp2,4 Triliun
Sabtu, 03 Juni 2023, 21:39 WIB LIHAT, berikut 5 transfer pemain termahal di La Liga Spanyol sepanjang masa. Kompetisi sepakbola...
Nicolas Jackson terpilih sebagai LaLiga Santander Player of the Month untuk bulan Mei
Jumat, 02 Juni 2023, 23:01 WIB BARCELONA - Striker Villarreal Nicolas Jackson dinobatkan sebagai LaLiga Santander Player of the Month...